Yustizar

Selamat Ulang Tahun

Selamat ulang tahun, Azzawiy.id
Selamat, sudah satu tahun berlalu
Selamat, untuk setiap karya – karya mu
Semoga lambaian bendera mu terus berkibar

Siramkan panji suci abdi leluhur
Dharma bakti mu akan di kenang
Biarkan ludah ludah pencibir bertabur
Suatu saat dia akan insap

Teruslah menggerus
Selagi kau bisa menggerus
Menggerus untuk pencerahan
Bukan pembodohan

Biar kan pekik tawa
Atau muntah itu basi sendiri
Yang penting hasil karya
Lebih baik dari tidak berbuat apa apa

Selamat ulang tahun. Azzawiy.id
hari ini menggenapi usia satu tahun mu
Hembuslah lilin lilin kecil itu
Umpama kau menghembus penak mu
Di hari hari yang lalu

Nobat ku telah ku sediakan untuk mu
Panggung – panggung besar telah ada
Iring iringan harapan besar dan
Doa doa menyertaimu

Berselang tahun berikut
Kau akan semakin dewasa dalam arung prahara
Kuatkan kaki mu
Kuatkan tubuh mu
Karena kau akan hadapi suasana baru

Semoga kau kuat hadapi semua itu
Yakin… lah, Munajat pencintamu bertabur
Buat mu dan untuk mu

Selamat ulang tahun Azzawiy.id
Dari ku,…. sobat mu.

Facebook
Twitter
LinkedIn

Comments 1

  1. centralqq says:

    166403 541698I truly appreciated this fantastic weblog. Make certain you keep up the very good work. All the very best !!!! 284801

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Comments 1

  1. centralqq says:

    166403 541698I truly appreciated this fantastic weblog. Make certain you keep up the very good work. All the very best !!!! 284801

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Sastra Terbaru

Popular

Post Terbaru